Sinopsis Anime Tentang Gadis Tuli Bergenre Romantis. Foto: Toku

5 Alasan Manga Jepang Begitu Dicintai Penggemar Indonesia

Sekilas tentang Manga dan Sejarah Masuknya Manga Di Indonesia Manga merupakan bentuk seni grafis yang berasal dari Jepang. Istilah “manga” sendiri digunakan untuk merujuk pada komik atau novel grafis yang dibuat dalam gaya khas Jepang. Manga mencakup berbagai genre, mulai dari cerita petualangan, fantasi, roman, hingga cerita ilmiah, dan dapat ditujukan untuk berbagai kelompok usia,…

Game FGO Akan Kolaborasi dengan Fate Remnant. Foto: Toku

Game FGO Akan Kolaborasi dengan Fate Remnant

Sudah bukan menjadi hal yang mengherankan lagi kalau Fate/Grand Order atau FGO sampai saat ini masih dinobatkan sebagai salah satu game dengan whale terbanyak terlepas dari gameplaynya yang dianggap sudah ketinggalan. Sang developer terus-menerus menambahkan servant baru, seperti Saber dari Fate/Samurai Remnant. Saber dari Fate/Samurai Remnant sudah tersedia dalam versi Jepang dari Fate/Grand Order. Sebuah…

Square Enix Digadang Makin Agresif. Foto: Toku

Gunakan Tekonologi AI, Square Enix Digadang Makin Agresif

Presiden Square Enix Takashi Kiryu, mengatakan bahwa perusahaan ini akan “agresif dalam menerapkan” AI dalam upaya pengembangan dan penerbitan game mereka di masa mendatang. Salah satu tulisan yang menarik perhatian adalah Kiryu mengatakan berniat untuk menjadi agresif dalam menerapkan AI dan teknologi mutakhir lainnya pada pengembangan maupun penerbitan berbagai game besutan Square Enix. Dalam surat…

Setelah 10 Tahun, Kimi no Todoke Melanjutkan Kesuksesannya di Season 3. Foto: Toku

Setelah 10 Tahun, Kimi no Todoke Melanjutkan Kesuksesannya di Season 3

Ada banyak genre anime bertemakan romansa menjadi salah satu hal yang banyak digemari oleh para penggemar anime. Sebagai salah satu anime romansa legendaris, Kimi ni Todoke menjadi acuan bagi anime-anime baru pada genre yang sama. Akhirnya setelah absen selama kurang lebih 13 tahun, Kimi ni Todoke akan mendapatkan Season 3 pada tahun 2024 mendatang. Baca…

Fakta Game The Witcher 4: Dikerjakan Lebih dari 400 Orang. Foto: Toku

Fakta Game The Witcher 4: Dikerjakan Lebih dari 400 Orang

CD Projekt Red identik dengan game The Witcher yang begitu laris manis dipasaran, bahkan hingga saat ini. Tak heran jika The Witcher 4 akan “mati-matian” dibuat oleh CDPR sebagus mungkin agar tidak mengecewakan para fans, termasuk membawa lebih banyak staff untuk mengerjakan gamenya. Baca Juga: List Spesifikasi Grand Blue Fantasy Relink Bulan Februari 2024 Fakta Game…

Setelah 4 Tahun Absen, Anime Llenn dan P-chan Akan Kembali Lagi. Foto: Toku

Setelah 4 Tahun Absen, Anime Lienn dan P-chan Akan Kembali Lagi

Di hari jadi Dengeki Bunko yang ke-30 mengumumkan seri anime Sword Art Online Alternative Gun Gale Online yang akan kembali untuk musim kedua. Sudah lebih dari 4 tahun setelah musim pertamanya yang tayang tahun 2018. Baca Juga: List Spesifikasi Grand Blue Fantasy Relink Bulan Februari 2024 Anime Lienn dan P-chan Akan Kembali Lagi Belum diketahui tanggal…

Film Berjudul The Eminence in Shadow: Lost Echoes . Foto: Toku

Anime Fadhil Bayangan Akan di Adaptasi Film Berjudul The Eminence in Shadow: Lost Echoes

The Eminence in Shadow merupakan salah satu anime solid yang dikenal banyak wibu sepanjang tahun 2023. Banyak berbagai “meme” hingga adaptasi game mobile yang bisa dibilang masih bertahan.  Serial anime film tersebut diberi judul The Eminence in Shadow: Lost Echoes yang akan mengikuti cerita dari animenya.  Bersamaan dengan pengumuman tersebut, visual teaser pertama dari film…

List Spesifikasi Grand Blue Fantasy Relink Bulan Februari 2024. Foto: Toku

List Spesifikasi Grand Blue Fantasy Relink Bulan Februari 2024

Game dengan nama besar seperti Granblue Fantasy memang layak untuk di eksplorasi ke berbagai jenis genre berbeda. Sudah ada bukti yang berhasil, entah itu game mobile RPG yang menjadi origin, game fighting, dan yang akan datang bakal menjadi game action lewat Granblue Fantasy Relink yang sepertinya bakal membutuhkan spesifikasi PC yang mumpuni. Granblue Fantasy Relink…

Anime Tower of God Season 2 Akan Tayang Juli 2024. Foto: Toku

Setelah 4 Tahun Penantian, Anime Tower of God Season 2 Akan Tayang Juli 2024

Tower of God kini tumbuh besar menjadi franchise multimedia yang dikenal oleh banyak orang. Sudah banyak adaptasi game mobile yang terbukti masih bisa bertahan hingga saat ini. Tak bisa dipungkiri, awal kesuksesannya berawal dari adaptasi anime Tower of God Season 2 akan tayang tahun 2024. Crunchyroll baru saja mengumumkan Tower of God Season 2 akan ditayangkan…